Viral, Video Harimau Keluar dari Hutan dan Minta Pertolongan Warga karena Lemas

"Warga berusaha menolong harimau yang kondisinya lemas tersebut. Warga bahkan berusaha membalikan tubuh raja hutan itu."

Harimau Sumatera yang ditemukan warga di dekat Bendungan Sontang, Kenagarian Sontang Cubadak, Kecamatan Padang Gelugur, Kabupaten Pasaman, Sumbar, Sabtu (14/8/2021) tidak bisa diselamatkan. Padahal saat ditemukan warga, Harimau Sumatera tersebut masih dalam kondisi bernyawa.

Saat ditemukan harimau sumatera tersebut kondisinya lemas. Petugas BKSDA Sumbar mengatakan tidak ada ditemukan luka ataupun tanda kekerasan di tubuh satwa liar yang dilindungi tersebut.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/p/CSp7WKVhMYC/

Kepala Resort Pasaman BKSDA Sumbar, Rusdiyan P, membenarkan tidak ada terdapat luka maupun lebam. "Tidak ada terdapat luka maupun lebam di tubuh harimau itu," katwa Rusdiyan P yang dikutip dari akun @say.viideo.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/p/CSp7WKVhMYC/

Dalam video tersebut terlihat seekor harimau yang dikerubungi warga. Warga berusaha menolong harimau yang kondisinya lemas tersebut. Warga bahkan berusaha membalikan tubuh raja hutan itu.

Video ini pun segera mendapat komentar dari warganet.

"Kelaperan mungkin 😢," tulis akun @fitriaristy

"Mungkin dia kena korona 😮😂," tulis akun @kai.pati.jay.lago
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/p/CSp7WKVhMYC/

"harimau disuruh makan daun ya ga sesuai kodratnya.. Karena hutan jd perumahan manusia dan rantai makanannya udah habis di hutan, bisa jadi," ujar @ilhamsjy44.

"Karena kerakusan manusia itu sendiri merusak habitat asli mereka...jangan hanya kaeena bisnis semata lalu melupakan kelestrian alam...alam yang jadi tempat mereka semakin hari semakin sempit...," tulis akun @eleganceyanz.



Baca Berita yang lain di Google News



Our Network