Apakah kamu suka berkebun dan bercocok tanam? Jika iya, sudah bisa dipastikan di depan rumahmu pasti banyak tumbuhan yang hijau dan asri.
Nah, selain bunga-bunga dan tumbuhan lainnya apakah kamu juga menanam pohon anggur? Emak-emak dalam video berikut ini kayaknya sukses bikin kebanyakan orang iri deh.
Dalam video terlihat di depan rumah emak-emak ini tampak ada beberapa pohon anggur yang begitu subur. Bahkan sudah berbuah dan siap dipanen.
Mantapnya lagi, buah anggur di depan rumah itu ada 3 jenis sekaligus dan semuanya siap dipanen. Wah mantap banget kan?
Berikut videonya
@faiha_94 #panenanggur #anggur #tanaman #tanamananggur #anggurdepanrumah #greenhouse #gardenhouse #grape #fruit #sweet #fypシ ♬ Yours (feat. LeeHi, CHANGMO) - Raiden & CHANYEOL
Video ini pun tentu saja sukses sita atensi warganet. Banyak yang penasaran deng cara dan trik menanam anggur di depan rumah sampai bisa berbuah lebat begitu,
"Bagi caranya tanam anggur ka" komen salah satu akun.
Tak sedikit pula yang malah sharing jika misal buah anggur itu ada di suatu daerah lain, baru ditinggal tidur aja sudah hilang,
"gw nanem di depan rumah juga tiap berbuah ditinggal tidur siang bangun bangun udah zonk" komen akun @lesssugar.