Anaconda merupakan salah satu jenis ular yang dikenal sebagai pemangsa dan pembelit yang ganas. Ular yang bisa berukuran raksasa ini seringya ditemui di wilayah Amerika Selatan.
Ular ini memilki warna dan bentuk hampir sama dengan ular sanca. Untuk kelangsungan hidupnya, hewan ini termasuk pemakan daging. Ukurannya bisa sangat besar hingga bisa saja menelan hewan atau mangsa yang berukuran lebih besar dari ukuran tubuhnya.
Seperti yang terlihat dalam video yang diunggah oleh akun instagram @ shomano_fishing, 3 orang ini menangkap anaconda besar yang bisa menelan mereka di pinggir sungai.
"Selamat kepada ShΓ΄manos atas sikapnya πππ. Siapa pun yang mengetahui informasi tentang video tersebut, kirimkan DM kepada kami agar kami dapat memberikan kredit atau menghapusnya. ShΓ΄mano Fishing Partners ππ»π£," tulis keterangan video.
Dalam video nampak 3 orang tengah menangkap anaconda cukup besar di pinggir sungai, panjangnya kira kira sekitar 4 hingga 5 meter. Ketiga orang (dua pria dan satu wanita) ini memegang dan mengangkat anaconda. Anaconda pun terlihat jinak tanpa memberikan perlawanan saat diangkat oleh mereka.
Karena ukuran anaconda sangat besar dan panjang, ular ini bisa saja menelan dan memangsa mereka. Namun mereka tak nampak ketakutan, padahal anaconda tersebut masih hidup. Melihat hal tersebut, warganet pun memberikan beragam tanggapan.
"Itu benar, itu benar.," tulis akun @ antoniojefersonmedeirosda.
"Apakah pria itu memegang kepalanya dengan satu tangan? Kkkkk oh keren ππ»," tulis akun @ marcusbife.
"Ini adalah kondominium hari ini, tetapi sebelum Anda tiba, ini adalah habitatnya... satu-satunya penyusup adalah Anda.," jawab akun @ sanntanajane.
"Ini adalah orang-orang dengan sikap yang baik πππππ," jawab akun @ antonioalissonv.
"Selesai salah dia akan kembali dan mendapatkan seseorang dari keluarganya.," ucap akun @ andrelcs25.
"Dia masih hidup, Anda bisa melihat lidahnya menjulur," sahut akun @ roalvesreal.
"Jika orang itu membunuh, dia dikritik, jika orang itu tidak membunuh, dia dikritik, orang-orang ini akan mengerti," ungkap akun @ felype_santos28.