Cara Beri Makan di Peternakan Kobra Ini Mengerikan, Pegawai Kurang Cekatan Bisa Fatal

"Proses pemberian makan para ular berbisa ini pun sangat mengerikan. Bahkan bisa berakibat fatal bagi pekerjanya."

Sebagai komoditas, banyak binatang yang akhirnya dibudidayakan oleh manusia. Namun bagaimana jika budidaya atau peternakan tersebut untuk ular berbisa seperi kobra.

Dalam video berikut terdapat peternakan kobra dengan skala kecil. Proses pemberian makan para ular berbisa ini pun sangat mengerikan. Bahkan bisa berakibat fatal bagi pekerjanya.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/p/CUKRnfFB3Zg/

Akun instagram @eko_jhones memperlihatkan sebuah video saat seorang pria memberi makan ular kobra peliharaannya. Ular kobra tersebut ditempatkan dalam kamar-kamar kecil dalam dinding tembok dengan pintu dari kayu.

Di bawah kadang terdapat makanan untuk para kobra berupa daging ayam yang sudah dibersihkan. begitu pintu kadang dibuka, ular kobra langsung keluar dengan gesit dan memangsa hidangan yang disediakan. Bahkan ada satu ular yang sangat agresif.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/p/CUKRnfFB3Zg/

Begitu pintu kandangnya dibuka, ular itu langsung melompat dengan posisi tudungnya mengembang dan posisinya sangat dekat pria yang membuka kandang tersebut. Ular tersebut kemudian memakan ayam kecil yang sudah dibersihkan bulunya itu. Ular-ular itu lasung berusaha menelan makanannya.

Video ini pun membuat warganet ngeri karena sangat berbahaya.

"Gak ada piaraan lain apa ya,, ngeriii gue liat nya," tulis akun @id.nita.
TamanPendidikan.com

https://www.instagram.com/p/CUKRnfFB3Zg/

"Salam.moddd and the dyyaarrr," tulis akun @agathabastian.


Baca Berita yang lain di Google News



Our Network